HEADLINE
1 2 3 4 5

Selasa, 08 Maret 2011

Terumbu Karang Bawean Seindah Bunaken

Ingat Bunaken, pasti teringat surga lautnya. Dan, Bawean memiliki potensi terumbu karang yang tidak kalah indah pesonanya dengan taman laut di Teluk Manado tersebut.

Rumah Joglo Basuni Go Internasional

Sedikit orang mengetahui jika Basuni di Desa Tumapel, Gresik adalah pengrajin rumah joglo yang karyanya sudah merambah pasar internasional. Satu rumah joglo garapannya dihargai hingga miliaran rupiah.

Kamis, 17 Juni 2010

Peralatan Bekas Disulap Menjadi Panci Serbaguna



Peralatan rumah tangga bekas berbahan aluminium disulap menjadi panci serbaguna dengan nilai jual cukup mahal.


Rabu, 16 Juni 2010

Gula Aren Bawean Go Mancanegara


POTENSI ANDALAN BAWEAN (6)
 
Pulau Bawean sterkenal dengan gula aren. Produk unggulan ini diminati orang-orang di negara-negara tetangga seperti Malaysia dan Singapura. Di sana, gula aren Bawean dibuat untuk minuman, dicampur dengan kelapa muda.



Tikar Pandan Bawean Diminati Investor Asing


POTENSI ANDALAN BAWEAN (5)


Tikar pandan khas Bawean menjadi peluang usaha. Selama ini, pesanan dari mancanegara sebanarnya selalu ada, tapi karena tidak dilengkapi dengan teknologi produksi yang memadai, sejumlah tawaran itu tidak disanggupi oleh para pengrajin tikar pandan di Gunungteguh.


Template by : kendhin x-template.blogspot.com